Apa sih yang dimaksud
asas partisipatif itu? tahukah kamu?.
Asas partisipatif artinya bahwa setiap anggota masyarakat didorong untuk berperan aktif dalam proses
pengambilan keputusan dan pelaksanaan perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup, baik secara langsung maupun tidak langsung.
Bagaimana sekarang anda sudah mengerti kan apa
yang di maksud asas partisipatif, semoga apa yang saya jelaskan tersebut bisa menambah pengetahuan kita.