Kata
Patriotisme berasal dari kata patriot yang artinya pecinta/ pembela tanah air. Patriotisme adalah semangat atau jiwa cinta kepada tanah air yang dapat berupa sifat rela berkorban untuk kejayaan dan kemakmuran tanah air dan bangsanya.
Patriotisme tidak berarti cinta kepada tanah air saja tetapi juga cinta kepada bangsa dan
Negara. Sikap kecintaan kepada tanah air tidak hanya ditampilkan jika bangsa terjajah saja, tetapi bisa diwujudkan dalam alam mengisi kemerdekaan.
Berikut ini adalah cirri-ciri dari patriotism:
- Cinta kepada tanah air.
- Mengutamakan persatuan, kesatuan serta keselamatan bangsa dan Negara diatas kepentingan pribadi maupun kepentingan golongan.
- Rela berkorban demi kepentingan nusa bangsa.
- Pantang menyerah.
- Berjiwa pembaharu.
Demikian yang bisa saya sampaikan tentang
Pengertian Patriotisme semoga bisa bermanfaat.